[UNCUT] Stand Up Ilham: Dibeli di RS Seharga Dua Juta | Audisi SUCI X Jakarta

2023-03-31 40

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ilham Setyadi merupakan salah satu finalis SUCI X. Ia memiliki persona sebagai anak pungut. Di setiap show SUCI X, Ilham membawakan keresahannya sebagai anak pungut dalam materi stand up-nya.

Di audisi SUCI X, Ilham bilang ia dibeli di rumah sakit seharga dua juta rupiah. Seperti apakah penampilan Ilham yang membawa pulang golden ticket dari audisi SUCI X Jakarta?

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Kompetisi SUCI X telah berlalu dan sudah memiliki juaranya. Antusiasme terhadap SUCI X terlihat dari banyaknya peserta yang mengikuti audisi SUCI X dari berbagai daerah. Komika yang telah mendapatkan silver ticket dari audisi di daerahnya pun melanjutkan perjalanannya untuk mengikuti audisi utama di Jakarta demi mendapatkan golden ticket.

Karena terbatasnya waktu tayang, tidak semua video audisi stand up SUCI X tayang di Kompas TV. Oleh karena itu, KompasTV menayangkan video-video audisi yang belum sempat tayang di televisi secara digital.

Yuk pantengin youtube Stand Up Kompas TV untuk video-video terbaru!

Stand Up Comedy Indonesia, LET'S MAKE LAUGH!!!

Follow dan subscribe:

Instagram: @sucikompastv
Twitter: @StandUpKompasTV
TikTok: @suci_kompastv
Facebook: @standupkompastv
YouTube: Stand Up Kompas TV
Website: suci.kompas.tv

#SUCIX #Tawa1Dekade #AudisiSUCIX

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/393497/uncut-stand-up-ilham-dibeli-di-rs-seharga-dua-juta-audisi-suci-x-jakarta